Cara Membuat Gambar Oval di Aplikasi Corel Draw
Cara Membuat Gambar Oval di Aplikasi Corel Draw - Di artikel sebelumnya sudah kita berikan tutorial membuat obyek kotak, trapesium dan lain sebagainya. Kali ini kita akan memberikan tutorial tentang cara membuat gambar oval dengan mengguanakan aplikasi corel draw.
Banyak sekali kegunaan obyek oval ini salah satunya adalah untuk membuat desain logo. Lalu bagaimanakah cara membuatnya? Berikut ini adalah langkah - langkah dalam membuat gambar oval di corel draw untuk pemula.
Membuat bangun datar di corel draw |
1. Buka Aplikasi Corel Draw
2. Buat Layout Baru
3. Aktifkan Ellipse Tool
Tool ini berguna untuk membuat lingkaran, tapi dengan menggunkan tool ini kamu juga dapat membuat obyek oval dengan mudah. Adapun caranya adalah sebagai berikut:
- Klik Ellipse Tool
membuat oval |
- Drag di Area yang diinginkan
Selanjutnya tahan mouse dan dorong ke arah yang diinginkan, maka secara otomatis obyek oval akan terbentuk dengan sendirinya.
obyek oval vektor |
4. Warnai Obyek
Setelah jadi kamu dapat mewarnai obyek tersebut sesuai dengan yang diinginkan.
Baca Juga:
- Cara Membuat Gambar Desain Jendela di Corel Draw
- Cara Membuat Gambar Kubus di Corel Draw
- Tutorial Cara Membuat Desain Trapesium di Corel Draw
5. Atur Garis Outline
Kamu juga dapat mengatur ketebalan garis outlinneya.
Mengatur outline di corel draw |
Itulah cara yang bisa kamu lakukan untuk membuat gambar oval di aplikasi corel draw, semoga dapat menambah wawasan kamu tentang pembuatan bangun datar di corel draw untuk pemula.