-->

Cara Merubah File CDR ke PDF Hanya Satu Langkah

Cara Merubah File CDR ke PDF Hanya Satu Langkah - File dengan ekstensi cdr merupakan jenis file yang dibuat dan dibuka menggunakan aplikasi corel draw. Namun apabila anda ingin membukanya tanpa menggunakan aplikasi corel draw, maka solusinya adalah dengan melakukan perubahan file tersebut ke dalam bentuk file PDF.

Kali ini kita akan memberikan beberapa tutorial tentang cara merubah file CDR ke PDF hanya dengan satu langkah yang dapat anda ikuti. Untuk teknik ini kita tidak perlu menginstal aplikasi tambahan, yang diperlukan hanya aplikasi corel draw saja. Karena di dalam corel draw sudah memiliki fitur untuk menyimpan file ke dalam berbagai format seperti jpg, png maupun pdf.

Berikut ini adalah langkah - langkah dalam merubah file cdr ke pdf menggunakan aplikasi corel draw:

1. Buka Aplikasi Corel Draw
Pertama - tama bukalah aplikasi corel draw yang sudah terinstal di komputer anda.

2. Buka File Desain yang Akan di Jadikan  Pdf
Selanjutnya bukalah file desain yang akan dijadikan pdf. Untuk membuka file di corel draw ini bisa menggunakan  beberapa cara salah satunya klik file open kemudian cari dimana file tersebut disimpan.

3. Klik File Export
Setelah desain udah terbuka, selanjutnya klik file export. Hal ini digunakan untuk menyimpan file tersebut ke dalam format file yang berbeda.

4. Cari Ekstensi PDF
Setelah langkah ketiga selesai, langkah berikutnya anda tinggal menuliskan saja nama file yang diinginkan. Kemudian jangan lupa rubah ekstensi penyimpanannya menjadi pdf. Karena hal inilah yang paling penting agar file tersebut akan bisa dibuka meskipun tanpa aplikasi corel draw.

Baca Juga:

5. Selesai
Jika semua langkah diatas sudah dilakukan, berarti proses merubah file cdr ke pdf ini sudah selesai. Kini anda bisa membuka file tersebut melalui hp tanpa adanya aplikasi corel draw.

Cara Merubah File CDR ke PDF Hanya Satu Langkah
Cara Merubah File CDR ke PDF Hanya Satu Langkah


Itulah beberapa cara yang dapat anda lakukan untuk merubah file cdr ke pdf dengan mudah, diharapkan dengan adanya informasi ini dapat menambah wawasan anda tentang tutorial merubah file cdr menjadi pdf agar bisa dibuka di hp.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel